ZAINOTES. Dulu, aku orang yang bersifat pemarah. Aku tidak bisa meredam amarahku setiap hari. Ayahku menyadari hal ini.
Untuk mengurangi rasa amarahku, Ayahku memberikan sekantong paku dan mengatakan kepadaku agar aku memakukan paku itu ke pagar di belakang rumah tiap kali aku marah.
Hari pertama aku bisa memakukan 48 paku ke pagar belakang rumah. Namun secara bertahap jumlah itu berkurang. Aku menyadari bahwa lebih mudah menahan amarah ketimbang memaku paku ke pagar. Akihrnya aku bisa menahan dan mengendalikan amarah ku yang selama ini telah memburuku. Aku memberitakukan hal ini kepada Ayahku.
Ayahku mengatakan agar aku mencabut satu paku di pagar setiap hari dimana aku tidak marah. Hari-hari berlalu dan tidak terasa paku-paku yang tertancap tadi telah aku cabut dan lepaskan semua. Aku memberitahukan hal ini kepada Ayahku bahwa semua paku telah aku cabut.
Ayah tersenyum memandangku, dan ia menuntunku ke pagar. Dan berkata “Hmm, kamu telah berhasil dengan baik anakku, tapi, lihatlah lubang-lubang di pagar ini. Pagar ini tidak akan pernah bisa sama seperti sebelumnya. “Ketika kamu mengatakan sesuatu dalam kemarahan. Kata-katamu meninggalkan bekas.”
Aku menyadari hal ini bahwa aku setiap kali marah aku teringat pada orang yang aku dendam tersebut. Ayah tambah berkata “Seperti lubang ini … di hati orang lain. Kamu dapat menusukkan pisau pada seseorang, lalu mencabut pisau itu … Tetapi tidak peduli beberapa kali kamu minta maaf, luka itu akan tetap ada …dan luka karena kata-kata adalah sama buruknya dengan luka fisik …”
Terima Kasih Ayah, kini aku dapat meredam dan mengendalikan amarahku setiap saat dan setiap waktu.
Wallahu a’lam.
Semoga ada hikmahnya.
Cari dan teruslah mencari cinta Ilahi.
Salam ukhwah fillah selalu ^_^
Sumber: www.resensi.net
-
ZAINOTES. "Di Sini Kita pernah bertemu, mencari warna seindah pelangi, ketika kau mengulurkan tanganmu, membawaku ke daerah ya...
-
ZAINOTES. Mungkin ada saat dimana di benak pikiran teman-teman mengapa lambag atau simbol bulan sabit dan juga bintang menjadi identik de...
-
ZAINOTES. Ketika tertimpa musibah, orang cenderung menyalahkan orang lain. Ketika menerima kedzaliman, orang cenderung marah-marah pad...
-
ZAINOTES. Akhirnya dominasi Bill Gates memudar juga. Setelah 13 tahun berturut-turut bercokol sebagai orang terkaya di dunia, pendiri Mi...
-
▼
2011
(102)
-
▼
Agustus
(67)
- SAKIT ITU NIKMAT RUHANI
- SEBELUM MENCERAIKANKU, BOPONGLAH AKU
- SECERCAH HARAPAN
- MENJEMPUT JODOH
- PERJALANAN SPIRITUAL MIKE TYSON
- STORY ABOUT WARREN BUFFET RICHEST MAN IN THE WORLD
- SAYA PERNAH DATANG DAN SAYA SEORANG PENURUT
- SURAT IBU UNTUK MENANTU LAKI-LAKINYA
- MOM I LOVE U FOREVER
- CERITA SURAT IBU
- MENGGAPAI KEBAHAGIAAN
- MENEMUKAN KEBAHAGIAAN DAN KEGEMBIRAAN
- INGATLAH KELUARGA
- ITS LOVE
- JALAN MENUJU KEMATIAN
- DOW'T FORGET TO SMILE
- SAKARATUL MAUT
- KEMATIAN YANG INDAH (KHUSNUL KHOTIMAH)
- HIDUP UNTUK MEMBERI
- AKU AKAN MENJADI LENGANMU
- KISAH PENCUCI PIRING
- PENGENDALIAN AMARAH
- ORANG TUA TERBAIK DI DIUNIA
- CINTA TAK HARUS MEMILIKI
- SETELAH PUTUS PACARAN
- SAHABAT, ADAKAH PACARAN DALAM ISLAM
- ZAINOTES. Orang-orang yang sukses telah belajar me...
- KUMPULKANLAH KEMBALI KAPAS-KAPAS YANG TERSEBAR
- MENAMBUS KETERBATASAN
- TUJUH KEAJAIBAN DUNIA
- KESEMPATAN DI SEKELILING ANDA
- KESEMPATAN HANYA DATANG SEKALI
- BELAJAR DARI KEGAGALAN
- MENANGISLAH
- BOSAN HIDUP
- MISKIN YANG KAYA
- ANDAI AKU MATI SEKARANG
- CINTA KEPADA ALLAH SWT
- MUHASABAH DIRI
- NASI SUDAH MENJADI BUBUR
- DUA PASANG SEPATU
- SURAT SEORANG IBU
- SEBERAPA BESARKAH KITA
- TANGAN IBU
- HIDUP ADALAH PILIHAN
- SETELAH PUTUS PACARAN
- SAHABAT, ADAKAH PACARAN DALAM ISLAM...?
- SYUKUR ATAS SEGALAM NI'MAT
- KETIKA RASULULLAH SAW MENANGIS
- KISAH SABAR & SYUKUR
- ETIKA MENASEHATI YANG BAIK
- KISAH BURUNG ELANG
- KERANJANG KEHIDUPAN
- INDAHNYA BERUMAH TANGGA
- KESALAHAN FATWA ABU JURAIRAH TENTANG WANITA BERZINA
- USAHA & NASIB
- Al QUR'AN PEMBELA DI HARI AKHIR NANTI
- DZIKIR BERSAMA
- PENJAGA KEBUN BUAH DELIMA
- NILAI SESUNGGUHNYA
- TETAP SEMANGAT & JANGAN KAMU TANGISI
- JODOH
- JANGAN MENYERAH
- GOD, WHY ME?
- AL-QUR'AN MENJAWAB SETIAP PERTANYAAN MANUSIA YANG ...
- TENTANG SHOLAT (BAGIAN 2)
- TENTANG SHOLAT (BAGIAN 1)
-
▼
Agustus
(67)
TANGGAL
RADIO BANI ADAM BOYOLALI
ENTRI POPULER
ARSIP BLOG
Sabtu, 20 Agustus 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar